Tuesday, November 23, 2010

Tie Dye

Cara membuat kaos tie dye

1. siapkan sebuah kaos putih polos
2. empat buah karet gelang
3. pewarna bahan / wantex  4 warna ( warna sesuai selera )
4. baskom 4 buah
5. air panas

a. tuangkan serbuk wantek masing masing warna dalam tiap baskom yang
berbeda
b. seduh dengan air panas
c. lipat dua kaos putih dan pasangkan karet menjadi 4 (empat ) bagian
d. celupkan masing masing bagian yang telah di batasi dengan karet pada
4 warna yang berbeda ,sesuai selera, jangan sampai tercampur
e. lepaskan karet dan jemur hingga kering
f. seteah kering , kaos siap di pakai

4 comments:

  1. gmn ya cara hub kak made? kalau sewaktu-waktu pengen mgl kak made untuk ngisi acara di kota saya? hehehe
    mksh

    ReplyDelete
  2. Hand Made lebih kreatif daripada ArtZooka, karena kalau Hand Made memakai Barang2 bekas.Sementara ArtZooka memakai barang barang yang masih sangat berguna.

    Hand Made: Global TV
    ArtZooka : Nickelodeon

    ReplyDelete
  3. Sudah dicoba belumkahhh??

    kalo tanpa bantuan zat lain kurang yakin warnanya masih ada ketika dibilas bisa2 hilang semua tuh warna.

    Semoga memberikan informasi yg terpecaya coz dilihat banyak orang

    ReplyDelete